PenjualanPlayStation 4 Tembus 100 juta Unit Di Seluruh Dunia

PlayStation 4 bisa dikatakan telah merajai industry game konsol generasi saat ini, itu semua berkat sepakterjang Sony yang belajar dari pengalaman di generasi sebelumnya. Jajaran game eksklusif berkualitas dihadirkan untuk bisa dinikmati para playernya. Hal inisecara otomatis membuat penjualannya begitu laku dipasaran.

Dilansir dari Laman Twitter seorang Analis Industri Game bernama Daniel Ahmad, pada tanggal 30 Juni yang lalu PlayStation 4 telah terjual sebanyak 100 juta unit diseluruh dunia. Selain itu, Ia juga memberikan data bahwa penjualan PS4 ini bahkan telah mengalahkan rekor penjualan PS2. Sebagai perbandingan PS2 saja membutuhkan waktu selama 5 tahun 9 bulans upaya terjual sebanyak 100 juta unit, sedangkan PS4 lebih cepat 2 bulan atau lebih tepatnya 5 tahun 7 bulan.

ps4 100 2

Seiring kesuksesannya ini timbul kembali pertanyaan “mampukah Sony mencapai atau melebihi rekordnya ini di generasi selanjutnya dengan PS5 nanti?” Kita tunggu saja!

Bang Gimin

Penulis artikelnya Gimindo.com

Read Previous

Blair Witch, Gameplay Yang Mirip Tapi Beda Dengan Resident Evil 7

Read Next

Berikut Spesifikasi PC Untuk Memainkan eFootball PES 2020 Nanti!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *